Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Apa Sih BPS pada Google Adsense Itu?

Apa Sih BPS pada Google Adsense Itu?. Memang sangat banyak sekali istilah istilah pada Google Adsense yang belum begitu familiar di telinga kita. Tentu bagi yang sudah suhu istilah pada Google Adsense ini sudah diluar kepala. Salah satunya adalah BPS. Nah apa sih BPS itu?

Apa Sih BPS pada Google Adsense Itu?


Apa itu BPS?

BPS adalah singkatan dari "biaya per seribu tayang". Pengiklan yang menjalankan iklan BPS menetapkan harga yang diinginkan per 1000 kali penayangan iklan, memilih penempatan iklan tertentu untuk menampilkan iklan, dan membayar setiap kali iklan tampil.

Untuk penayang, hal ini berarti penghasilan di akun setiap kali iklan BPS ditayangkan pada laman. Iklan BPS bersaing dengan iklan bayar per klik (atau BPK, biaya per klik) dalam lelang iklan, sehingga hanya iklan berkinerja terbaik akan ditayangkan pada laman. Pengiklan harus menawar BPS lebih tinggi daripada BPK yang ada untuk menampilkan iklan.

Iklan BPS dapat berupa iklan teks atau gambar, dan selalu bertarget penempatan. Iklan teks BPS akan diperpanjang untuk menempati seluruh unit iklan. Iklan teks diperpanjang ini dapat ditampilkan pada laman Format Iklan.

Nah jadi sekarang sobat sudah tahu kan Apa Sih BPS pada Google Adsense Itu?

Posting Komentar untuk "Apa Sih BPS pada Google Adsense Itu?"